
PORTAL JOGJA - Pemerintah Kabupaten Kulon Progo akan mengoptimalkan Bendung Kamijoro di Kapanewon Lendah. Skenarionya, bendungan ini akan diproyeksikan mencukupi kebutuhan air bersih bagi penduduk.Tercatat sebanyak enam kapanewon wilayah Selatan dan Utara yang akan mendapatkan pasokan air. Mereka adalah rumah tangga non rumah tangga.Bendung Kamijoro saat ini mampu mensuplai air bersih hingga...